Saya sudah telepon Menteri Luar Negeri untuk pemulangan WNI di zona konflik, dan saat ini dalam proses.Balikpapan (ANTARA) - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengajak semua negara dan Perserikatan Bangsa-Bangsa PBB) merespons dengan cepat menyangkut serangan Israel ke Lebanon. "Kami ajak semua negara dan juga PBB berikan respons yang cepat agar tidak banyak korban atas serangan Israel," kata Jokowi di Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur, Kamis. Indonesia juga mengutuk keras serangan Israel ke Lebanon yang menimbulkan banyak korban jiwa. Krisis yang tengah berlangsung di Lebanon, kata Jokowi, serangan Israel ke Lebanon telah menimbulkan keprihatinan internasional, termasuk dari pemerintah Indonesia. Presiden Jokowi menyatakan bahwa pemerintah Indonesia akan memulangkan warga negara Indonesia (WNI) yang berada di zona konflik Lebanon. "Saya sudah telepon Menteri Luar Negeri untuk pemulangan WNI di zona konflik, dan saat ini dalam proses," jelas Jokowi.
Pewarta: Nyaman Bagus Purwaniawan/Muhammad Solih Januar
Editor: D.Dj. Kliwantoro
Copyright © ANTARA 2024
(责任编辑:situs slot)
Tinggalkan Arsenal, Emile Smith Rowe pecahkan rekor transfer Fulham
PSSI buat lokakarya untuk seleksi wasit dan asisten wasit Liga 3
Timnas sepak bola Indonesia dapat dukungan Rp23 M dari para pengusaha
Indonesia lolos ke 8 besar Piala Asia U
KPU Lingga tunggu tanggapan masyarakat untuk KPPS sampai 5 Oktober
Gibran buka peluang Indonesia jadi tuan rumah Piala Dunia
Erick Thohir lanjutkan kerja sama dengan STY untuk timnas hingga 2027
Wapres berharap Garuda Muda terus konsisten hingga final
Peneliti: TNI AL wajib kuasai data saat adopsi teknologi otonom
Persita Tangerang siap tampil mati
Tampil tajam bersama PSM Makassar, Haljeta singgung peran rekan setim
Rafael Struick bawa Indonesia unggul 1